
Meriahkan HUT Himpaudi ke-18, Ratusan Anak PAUD Ikuti Lomba Mewarnai
TAPUNG-bappeda.kamparkab.go.id Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini Indonesia (HIMPAUDI) yang ke-18 Tingkat Kabupaten Kampar dilaksanakan di halaman kantor Camat Tapung di Petapahan, Sabtu (23/9/2023). Peringatan HUT HIMPAUDI ini juga bersempena dengan peringatan Hari Anak Nasional (HAN) Tahun…