Bappeda Kampar Ekpose Program Prioritas Kampar di Bappeda Propinsi Riau
PEKANBARU-bappeda.kamparkab.go.id Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Propinsi Riau menyelenggarakan tahapan rangkaian perencanaan pembangunan tahun 2022 dengan mengundang seluruh Kepala Bappeda Kab/Kota se-Propinsi Riau untuk mempresentasikan